Friday 21 May 2010

TUGAS SOSPOL : PERUBAHAN SOSIAL

Alvin L. Bertrand menyatakan bahwa perubahan sosial pada dasarnya tidak dapat diterangkan oleh dan berpegang teguh pada pada faktor yang tunggal.
Robin William menyatakan bahwa pendapat dari faham determinisme monofaktor kini sudah ketinggalan zaman dan ilmu sosiologi modern tidak akan menggunakan interprestasi – interprestasi sepihak
Perubahan sosial adalah perubahan – perubahan yang terjadi pada masyarakat yang mencakup perubahan dalam aspek – aspek struktur dari suatu masyarakat, ataupun karena terjadinya perubahan dari faktor lingkungan.
Perubahan sosial yang secara cepat pada umumnya di sebut revolusi. Perubahan yang terjadi secara revolusi dapat direncanakan terlebih dahulu ataupun tidak direncanakan sedangkan perubahan – perubahan sosial lama dan merupakan serangkaian perubahan kecil yang saling mengikuti dengan lambat, hal ini di namakan
Syarat terjadinya suatu revolusi meliputi :
1. Harus ada keinginan umum untuk mengadakan suatu perubahan
2. Adanya seorang pemimpin atau sekelompok orang yang di anggap mampu memimpin masyarakat tersebut.
3. Pemimpin mana dapat menampung keinginan – keinginan masyarakat untuk kemudian merumuskan serta menegaskan rasa tidak puas tadi.
4. Pemimpin tersebut harus menunjukan suatu tujuan pada masyarakat artinya adalah bahwa tujuan tersebut terutama sifatnya konkrit dan dapat dilihat oleh masyarakat.
5. Harus ada momentum, yaitu saat dimana segala keadaan dan faktor sudah tepat dan baik untuk
Perubahan struktur yang besar pada umumnya adalah perubahan yang akan membawa pengaruh yang besar pada masyarakat. Misalnya terjadi proses industrialisasi pada masyarakat yang masih agraris. Disini lembaga – lembaga kemasyarakatan akan terkena pengaruhnya
Bertambah atau berkurangnya penduduk, terjadinya pertambahan penduduk yang sangat cepat. Mengakibatkan perubahan dalam struktur masyarakat, khususnya dalam lembaga kemasyarakatan. Contoh : orang akan mengenal hak milik atas tanah, mengenal sistem bagi hasil dan yang lainnya, dimana sebelumnya tidak pernah mengenal.
Perubahan sosial yang kecil adalah perubahan – perubahan yang terjadi pada unsur – unsur struktur sosial yang tidak membawa akibat yang langsung pada masyarakat. Misalnya perubahan bentuk potongan rambut tidak akan membawa pengaruh yang berarti bagi masyarakat secara keseluruhan.
telah direncanakan terlebih dahulu oleh pihak – pihak yang menginginkan adanya perubahan
Perubahan sosial yang tidak direncanakan adalah perubahan – perubahan yang tidak direncanakan atau dikehendaki dan terjadi di luar pengawasan masyarakat.
Perkembangan ilmu pengetahuan yang terlambat. Terlambatnya ilmu pengetahuan tersebut, dapat di akibatkan karena suatu masyarakat tersebut hidup dalam keterasingan dan dapat pula karena di tindas oleh masyarakat
Pertentangan masyarakat. Ini bisa terjadi antara individu dengan kelompok ataupun kelompok dengan kelompok. Misalnya pertentangan antara generasi muda dan generasi
Terjadinya pemberontakan atau Revolusi. Revolusi dapat terjadi pada suatu masyarakat akan membawa akibat berubahnya segala cara yang berlaku pada lembaga – lembaga kemasyarakatanya.
yang besar, tetapi terjadi dalam jangka waktu yang tidak terlalu lama adalah inovasi, penemuan baru sebagai akibat terjadinya perubahan – perubahan dapat di bedakan menjadi discovery and invention. Discovery adalah penemuan unsur kebudayaan yang baru, baik berupa alat, ataupun yang berupa gagasan yang diciptakan oleh seorang individu.

No comments:

Post a Comment